RAPAT KOORDINASI TP-PKK

20 Maret 2023
Administrator
Dibaca 55 Kali
RAPAT KOORDINASI TP-PKK

Rapat Koordinasi TP-PKK Desa Lambur yang membahas agenda selama bulan Ramadhan.

Acara ini dibuka oleh Kepala Sdsa Lambur, Tuti Haryani. Dalam pembukaannya, beliau mengingatkan kepada TP-PKK Desa Lambur terkait pembayaran pajak PBB tahun 2023.

Beliau menjelaskan, bahwa masyarakat diharapkan jangan 'kaget' dengan kenaikan pembayaran pajak dibandingkan bulan sebelumnya.

Selain itu, sebelum menyambut Bulan Ramadhan, Kepala Desa Lambur, sebagai perwakilan Pemerintah Desa Lambur menyampaikan permohonan maaf jikalau ada tutur kata maupun perilaku dari Pemerintah Desa Lambur yang kurang berkenan.